Back to Top
Fenomena Kehidupan Orang Jepang

Negara yang Menjadi Tujuan Orang Jepang Tinggal dan Menetap

Tegar Rifqiaulian
September 28, 2024
0 Comments
Home
Fenomena
Kehidupan
Orang Jepang
Negara yang Menjadi Tujuan Orang Jepang Tinggal dan Menetap

Kota Jakarta (Pixabay.com/febriamar) Apakah Anda pernah bertemu dengan orang Jepang di jalan? Saat ini, banyak orang Jepang yang tinggal dan menetap di luar negeri, beberapa di antaranya adalah orang terkenal. Misalnya, orang Jepang yang terkenal di Indonesia yaitu Haruka Nakagawa yang merupakan ex-member AKB48 dan JKT48, Genki Sokorahen yang merupakan seorang YouTuber, Hiromitsu Harada yang merupakan seorang chef, dan Nobuyuki Suzuki yang merupakan seorang aktor. Berdasarkan statistik sejak tahun 1989, jumlah orang Jepang yang tinggal di luar negeri terus meningkat hingga tahun 2019, namun mulai menurun pada tahun 2020 karena pandemi. Negara mana saja yang menjadi tujuan orang Jepang tinggal dan menetap? Berikut ini adalah pembahasan mengenai negara mana saja yang menjadi tujuan orang Jepang tinggal dan menetap. Baca juga:  Apa Saja Perbedaan Kehidupan Perkotaan dan Pedesaan di Jepang Berdasarkan survei statistik terhadap orang Jepang yang tinggal di luar negeri yang dilakukan oleh Ke
Read more

Blog authors

Tegar Rifqiaulian
Konnichiwa, Tegar desu. Saya suka menulis artikel berkaitan dengan Jepang.

No comments